Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan di PT. Matahari Jaya Internasional
Abstract
Jumlah karyawan yang melakukan absen sebesar 5% dari jumlah karyawan yang ada di divisi produksi. Hal ini dapat mengakibatkan penurunan di kinerja karyawan sehingga perlu dilakukan pengukuran kinerja karyawan di PT. MJI. Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan, motivasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan di PT. Matahari Jaya Internasional. Metode analisis yang digunakan adalah metode statistik deskriptif kuantitatif dengan alat analisis SEM-PLS. Hasil analisis menunjukkan bahwa kinerja karyawan sudah cukup baik. Sementara untuk hasil analisis menggunakan alat SEM-PLS menunjukkan bahwa variabel gaya kepemimpinan, motivasi dan disiplin kerja memiliki pengaruh signifikan positif terhadap kinerja karyawan.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Husin Umar. 2005. Evaluasi Kinerja Perusahaan. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Riyadi, Slamet. 2011. “Pengaruh Kompensasi Finansial , Gaya Kepemimpinan , Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Perusahaan Manufaktur Di Jawa Timur.” Manajemen dan Kewirausahaan 13(1): 40–45.
Kasmir. 2016. Manajemen Sumberdaya Manusia (Teori Dan Praktik). Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.
Salutondok, Yohanis, and Agus Supandi. 2015. “Pengaruh Kepemimpinan, Motivasi, Kondisi Kerja Dan Disiplin Terhadap Kinerja Pegawai Di Kantor Sekretariat DPRD Kota Sorong.” EMBA 3(3): 849–62.
Setiawan, Agung. 2013. “Pengaruh Disiplin Kerja Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Rumah Sakit Umum Daerah Kanjuruhan Malang.” Ilmu Manajemen 1(4): 1245–53.
BPS. 2019. “Produksi Kayu Hutan (M3).” https://www.bps.go.id/indicator/60/167/1/produksi-kayu-hutan.html.
Haryono, Siswoyo. 2016. Metode SEM Untuk Penelitian Manajemen Dengan AMOS LISREL PLS. Pertama. ed. Hamid Mintardja. Jawa Barat: PT. Intermedia Personalia Utama.
Hair, Joseph, Tomas, Christian Ringle, and Marko Sarstedt. 2014. A Primer On Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLS-SEM). United States of America: SAGE Publications.
Solimun, Adji Achmad Rinaldo Fernandes, and Nurjannah. 2017a. Metode Statistika Multivariat Pemodelan Persamaan Struktural (SEM) Pendekatan WarpPLS. UB Press.
Kumalasari, Reni Dewi, Wisynu Ari Gutama, and Destyana Ellingga Pratiwi. 2018. “Analisis Pengaruh Electronic Word of Mouth (EWOM) Terhadap Keputusan Berkunjung Ke Agrowisata Café Sawah Pujon Kidul.” Habitat 29(2): 65–75.
Pawirosumarto, Suharno, Purwanto Katijan Sarjana, and Rachmad Gunawan. 2016. “The Effect of Work Environment, Leadership Style, and Organizational Culture towards Job Satisfaction and Its Implication towards Employee Performance in Parador Hotels and Resorts, Indonesia.” International Journal of Law and Management 59(6): 1337–58.
Susanty, Aries, and Sigit Wahyu Baskoro. 2012. “Pengaruh Motivasi Kerja Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Disiplin Kerja Serta Dampaknya Pada Kinerja Karyawan.” Jurnal Teknik Industri VII(2).
Sari, Yanti Komala. 2014. “Pengaruh Kepemimpinan, Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Patra Komala Di Dumai.” Jurnal Tepak Manajemen Bisnis VI(2): 119–27.
Cahyono, Wandra Agus, Djamhur Hamid, and Gunawan Eko Nurtjahjono. 2016. “Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan.” Jurnal Administrasi Bisnis (JAB) 33(2).
Katiandagho, Christian, Silvya L Mandey, and Lisbeth Mananake. 2014. “Pengaruh Disiplin Kerja Kepemimpinan Dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada PT. PLN (Persero) Wilayah Suluttenggo Area Manado.” Jurnal EMBA 2(3).
DOI: https://doi.org/10.21776/ub.jepa.2022.006.01.26
Refbacks
- There are currently no refbacks.